Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.


Thu Nov 21, 2024 9:11 pm
 
Indeks★Forumdns★Latest imagesPencarianPendaftaranLogin

Kirim topik baru   Kirim balasan
 

 Cara Cepat Melakukan Remastering Ubuntu

Go down 
PengirimMessage





VIP

Join date : 01.01.70

Cara Cepat Melakukan Remastering Ubuntu Empty
PostSubyek: Cara Cepat Melakukan Remastering Ubuntu   Cara Cepat Melakukan Remastering Ubuntu EmptyThu Feb 16, 2012 8:06 am

Persiapan



  • Siapkan file iso Ubuntu
  • Install software pendukung
  • Buang folder tmp di home directory

sudo rm -Rf tmp

[edit] Install UCK


sudo apt-get install uck

[edit] UNPACK file iso untuk di remaster


sudo uck-remaster-unpack-iso /direktori_penyimpanan/ubuntu-10.04-desktop-i386.iso
sudo uck-remaster-unpack-rootfs
sudo uck-remaster-unpack-initrd
sudo uck-remaster-chroot-rootfs

Setelah chroot-rootfs anda akan masuk ke prompt


#

Prompt ini berada di iso yang akan kita Remaster


[edit] Isikan aplikasi yang anda inginkan


Pastikan isi file sources.list benar


cp /etc/apt/sources.list /etc/apt/sources.list.original
vi /etc/apt/sources.list

Tambahkan software yang anda suka misalnya dengan perintah


# apt-get install namaaplikasiyangandaingintambahkan

Setelah semua selesai; lakukan


cp /etc/apt/sources.list.original /etc/apt/sources.list
rm /etc/apt/sources.list.original
umount /proc
umount /sys
exit

[edit] PACK menjadi file iso yang baru


Pack untuk menjadi iso kembali akan butuh beberapa waktu terutama dibagian pack-rootfs


sudo uck-remaster-pack-initrd
sudo uck-remaster-pack-rootfs
sudo uck-remaster-pack-iso namaisohasilremasterubuntu.iso

File iso distro baru ada di folder


cd ~/tmp/remaster-new-files
ls
Kembali Ke Atas Go down
 
Cara Cepat Melakukan Remastering Ubuntu
Kembali Ke Atas 
Halaman 1 dari 1
 Similar topics
-
» Post Pic yum groupinstall: Cara cepat instal paket RPM di CentOS
» cara buat webserver di ubuntu
» cara membuat ftp server ubuntu
» DNS Server Ubuntu 11.04
» cara membuat proxy server di ubuntu

Permissions in this forum:Anda dapat menjawab topik
 :: コンピュータ ( Computer ) :: UnixとLinux(Unix & Linux)-
Kirim topik baru   Kirim balasanNavigasi: