Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.


Sun Nov 24, 2024 8:14 pm
 
Indeks★Forumdns★Latest imagesPencarianPendaftaranLogin

Kirim topik baru   Kirim balasan
 

 Muḥammad bin Mūsā al-Khawārizmī

Go down 
PengirimMessage





VIP

Join date : 01.01.70

Muḥammad bin Mūsā al-Khawārizmī Empty
PostSubyek: Muḥammad bin Mūsā al-Khawārizmī   Muḥammad bin Mūsā al-Khawārizmī EmptyThu Feb 09, 2012 3:45 pm


Muḥammad bin Mūsā al-Khawārizmī Icon1











Muḥammad bin Mūsā al-Khawārizmī Ibnu-sina
Show

Muḥammad bin Mūsā al-Khawārizmī 447px-Abu_Abdullah_Muhammad_bin_Musa_al-Khwarizmi_edit

Muḥammad bin Mūsā al-Khawārizmī (Arab: محمد بن موسى الخوارزمي) adalah
seorang ahli matematika, astronomi, astrologi, dan geografi yang berasal
dari Persia. Lahir sekitar tahun 780 di Khwārizm (sekarang Khiva,
Uzbekistan) dan wafat sekitar tahun 850. Hampir sepanjang hidupnya, ia
bekerja sebagai dosen di Sekolah Kehormatan di Baghdad

Buku pertamanya, al-Jabar, adalah buku pertama yang membahas solusi
sistematik dari linear dan notasi kuadrat. Sehingga ia disebut sebagai
Bapak Aljabar. Translasi bahasa Latin dari Aritmatika beliau, yang
memperkenalkan angka India, kemudian diperkenalkan sebagai Sistem
Penomoran Posisi Desimal di dunia Barat pada abad ke 12. Ia merevisi dan
menyesuaikan Geografi Ptolemeus sebaik mengerjakan tulisan-tulisan
tentang astronomi dan astrologi.

Kontribusi beliau tak hanya berdampak besar pada matematika, tapi juga
dalam kebahasaan. Kata Aljabar berasal dari kata al-Jabr, satu dari dua
operasi dalam matematika untuk menyelesaikan notasi kuadrat, yang
tercantum dalam buku beliau. Kata logarisme dan logaritma diambil dari
kata Algorismi, Latinisasi dari nama beliau. Nama beliau juga di serap
dalam bahasa Spanyol Guarismo dan dalam bahasa Portugis, Algarismo yang
berarti digit
Kembali Ke Atas Go down
 
Muḥammad bin Mūsā al-Khawārizmī
Kembali Ke Atas 
Halaman 1 dari 1

Permissions in this forum:Anda dapat menjawab topik
 :: 他のもの ( Other Things ) :: 史伝(History and Biography)-
Kirim topik baru   Kirim balasanNavigasi: